Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2020

Fitur Plus Huawei P40 Pro Plus

Huawei kembali lagi memboyong jajaran smartphone flagship terbaru nya ke Indonesia. Yaitu Huawei P40 series. Dengan membawa tema Visonary Mobile Photography, Smartphone Huawei P40 series ini kembali memberikan pengalaman yang mengagumkan pada sektor photography. Seperti yang kita tahu pada series sebelumnya yaitu Huawei P30 Series nya. Penasaran ingin mengetahui apa keunggulan yang dibawa dari Smartphone Huawei P40 series, selain dari desain dan performa yang menggoda.  Sumber gambar :  huawei Huawei mengatakan bahwa P series ini spesifikasi nya lebih mementingkan kualitas desain dan tentunya kualitas fotografi. Dengan di sematkan nya kamera Leica yang telah berkolaborasi dengan Huawei. Dengan 2 pilihan varian warna Deep Sea Blue dan Silver Frost.  Layar Huawei P40 Pro Plus Menggunakan layar tipe Oled dengan kecepatan refresh rate hingga 90 Hz 16,7 juta warna resolusi2640 x 1200 piksel dengan lebar 6,58 inch.  Sumber gambar :  huawei Kamera Huawei P40 Pro Plus 50 MP Kamera Ultra Vision

Realme C15 Baterai Power Full 6000mAH - KuinfoKita

Selang tak lama setelah peluncuran Realme C-Series pendahulunya yaitu Realme C11 kini Realme Indonesia kembali mengkonfirmasi akan merilis Realme C15 ke Indonesia pada 18 Juli 2020 mendatang. Realme C15 Baterai Power Full 6000mAH Mengutip dari GSM Arena Realme C15 akan memiliki layar IPS ukuran 6,5 inch 81.7% screen to body ratio dengan resolusi 720x1561 pixels. Sumber gambar :  realme.co.id Kamera Realme C15 Pada fotografi, ponsel akan memiliki empat kamera belakang tak jauh berbeda dengan Realme C-Series sebelumnya yaitu Realme C11. Dengan bentuk persegi dan memiliki empat buah kamera di bagian body belakang dan spesifikasi sebagai berikut : 13 MP f/2.2, wide 8 MP f/2.2, ultrawide 2 MP f/2.4, macro 2 MP f/2.4, depth Untuk kamera belakang mampu merekam video hingga 1080P 30fps. Kamera depan 5 MP f/2.4, wide Tak jauh berbeda untuk kamera depan juga mampu merekam video hingga 1080P 30fps. Processor Realme C15 Dengan menggunakan dapur pacu MediaTek Helio G35  arsitek 12nm dengan CPU Octa

Xiaomi Poco F2 Resmi rilis di Indonesia - KuinfoKita

Xiaomi Poco F2 Pro akhirnya resmi rilis di Indonesia.  Setelah lama di nantikan.  Penerus dari Xiomi Phocophone F1 ini setelah dua tahun yang lalu.  Seperti Series terdahulu Xiaomi Poco F 2 Pro datang dengan spesifikasi yang gahar, Mengusung Qualcomm Snapdragon 865. Menurut pihak Xiaomi Indonesia, Poco 2 Pro jika di bandingkan dengan Poco series terdahulu mengalami peningkatan hingga 25% Dan untuk AI performanya meningkat hingga 100%. Sumber gambar :  mi.co.id Desain Body Poco F2 Pro Desain tren masa kini yang di dominasi oleh warna cerah dan glossy, dengan kamera selfie model popu-up dan dilengkapi  Full Screen seakan flagship. Dengan performa yang power full, tentunya sudah mendukung jaringan 5G. Xiaot Poco F2 Pro memiliki 3 pilihan warna , Cyber Grey, Electric Purple, dan Neon Blue.  Sumber gambar :  mi.co.id Bagian body yang menunjukkan perubahan, meski identik dengan Ponsel flagship Power Full yang terjangkau tapi tidak terlihat murah terkesan kokoh dengan  Panjang : 163.3mm Lebar

OPPO A92 Seri A Tertinggi dan Stylish - KuinfoKita

Oppo A92  Ini adalah penerus dari Oppo seri A9 (2020) sebelumnya yang merupakan seri A tertinggi saat ini.  Desain OPPO A92 Dengan tampilan yang Modern dan Stylish, OPPO A92 menyasar para milenial pada saat ini. Dengan tiga pilihan warna yang disediakannya yaitu Twilight Black, Aurora Purple dan Shining White.  OPPO A92 mengadopsi desain 3D Quad-Curve   Layar 1080P Neo-Display Kamera OPPO A92 ultra Clear Night Mode Jaringan dan konektifitas Performa OPPO A92 Baterai dan penyimpanan OPPO A92 OPPO A92 Sumber gambar :  oppo.com Sumber gambar : Google Kamera OPPO A92 Pada OPPO A92 ini menggunakan konsep kamera depan yang masuk di dalam layar atau bisa di sebut Punch Hole sepertinya sudah menjadi tren smartphone di tahun 2020 ini.  Dengan kelengkungan yang di optimalkan, pada bodi belakangnya dan sisi samping yang membuat smartphone OPPO A92 lebih terasa pas dan nyaman saat berada di genggam.  Dengan sensor fingerprint yang berada di sisi samping sebelah kanan mungkin lebih nyaman jika meng

Flashdisk rusak tidak terbaca? Coba dulu cara ini - KuinfoKita

Flashdisk tidak terbaca?  Pernah ngalami saat hendak menyimpan dan memindahkan data eh, taunya malah bikin uring - uringan itulah yang terjadi jika mendadak flashdisk kita tak terbaca di laptop atau komputer kita gan.  Kadang flashdisk juga mengalami kerusakan sehingga tidak terdetek di pc atau laptop.  Berikut tips jika suatu saat anda mengalami flashdisk tidak terdetek atau tidak terbaca di pc atau laptop Cek flashdisk Pertama yang kita pastikan dulu, kita bisa mengecek kondisi dari flashdisk tersebut. Yang terlihat dan paling sederhana adalah cek kondisi fisik flashdisk tersebut apakah fisik masih baik atau tidak. Misalnya pernah jatuh atau pun terendam air dan sebagainya. Misalkan terjadi kerusakan pada fisik tersebut, bisa menjadi penyebab tidak terbaca di laptop atau PC.  Cek lubang port USB Dengan mengecek kondisi lubang port USB di PC atau laptop kita, ada kemungkinan kondisi nya mengalami kerusakan. Sehingga membuat tidak terbaca nya flashdisk kita. Biasa nya yg sering terjadi

Vivo X50 Series Rilis Harga dan Spesifikasi - KuinfoKita

  X50 Series Profesional Photografi Resmi merilis smartphone terbaru  nya,  Vivo   meluncurkan dua varian dari keluarga X Series  Vivo X50  dan  Vivo X50 Pro  di indonesia. Yang kedua-duanya merupakan Smartphone Flagship dari  Vivo . Kedua Smartphone X Series ini memiliki desain body yang hampir sama dan terkesan elegan. Yang membawa inovasi dan teknologi yang belum pernah ada pada deretan series smartphone Vivo sebelumnya. Vivo menyebutkan fitur dan inovasi teknologi terbaru yang dihadirkan oleh Vivo X50 Series. Selain desain yang diunggulkan adalah, Teknologi Kamera Gimbal OIS yang diklaim lebih stabil di banding dari OIS konvensional yang telah banyak digunakan pada Smartphone Flagship pada umumnya.  sumber gambar : Vivo X50 Berikut spesifikasi Vivo X50 Vivo X50, memiliki desain yang berkesan Futuristik dengan perpaduan teknologi dan mode. Smarphone Vivo X50 dirancang dengan teknologi dan model yang Kekinian.  Dengan menggunakan Layar enis Amoled dengan lebar dimensi 6,56inch full H

Tutorial dan Cara Menggunakan WhatsApp Web di Laptop dan Komputer

Menggunakan WhatsApp Web di Laptop dan Komputer  Setelah membahas tentang fitur update WhatsApp terbaru di tahun 2020  dan, kali ini kita akan membahas bagaimana cara menggunakan WhatsApp web di laptop dan komputer pc. Seperti yang kita ketahui, jika WhatsApp atau yang kita sering sebut WA adalah media sosial yang penggunanya dapat berkomunikasi dengan pengguna WA lain. Entah itu saling berkirim pesan, baik pesan tulisan ataupun pesan lisan (peasan suara) dan juga bisa saling melakukan panggilan suara dan video call untuk berkomunikasi.  WhatsApp sebagian besar digunakan pada Smartphone, baik itu yang bersistem operasi Android dan iOS (iPhone). Selain itu WhatsApp juga memungkinkan kita menggunakan aplikasi tersebut untuk di Laptop atau komputer yang di sebut WhatsApp Web. Dengan WhatsApp Web kita bisa berkomunikasi layaknya kita menggunakan WhatsApp di smartphone kita. Penasaran apakah sama dengan WhatsApp di ponsel?  Bagaimana cara menggunakan WhatsApp Web?  Berikut tutorial dan cara

Redmi 9 Penerus Redmi Series Siap Rilis di Indonesia - Kuinfokita

Redmi 9 Penerus Redmi Series Xiaomi kembali menghadirkan Redmi 9 sebagai penerus Redmi 8 di rentang harga 1 jutaan.  Untuk kelas segmen bawah ke segmen menengah Redmi 9 memposisikan diri sebagai juara.  Berbeda dengan saudara terdahulunya yaitu Redmi Note 9 dan Redmi Note 9 Pro yang menyasar di kelas menengah . Sumber gambar :  mi.com Xi aomi Indonesia menjelaskan bahwa Xiaomi berkomitmen akan terus berinovasi untuk memenuhi permintaan pasar dan para penggemar xiaomi di Indonesia, atau yang sering di sebut Mi Fans. Redmi 9 menawarkan performa, kamera, baterai dan desain terbaik di kelas nya, untuk segmen low end ke mid end. Dan Xiaomi yakin bahwa Redmi 9 menjadi produk smartphone tinggi dikelasnya.  setelah merilis Redmi Note 9 dan  Redmi Note 9 Pro   Sumber gambar :  mi.com Desain Redmi 9 Terlihat dari tampilan luar dari Redmi 9 membawa desain yang fresh dari seri Redmi pendahulunya, dengan 3 pilihan warna yang ditampilkan yaitu Carbon Grey, Sunset Purple dan Ocean Green. Layar Redmi

Nokia 5.3 Meluncur Dengan NFC Harga 2,9 Juta - Kuinfokita

Nokia kembali meramaikan pasar Smartphone, dengan meluncurkan Nokia 5.3 HMD Global telah resmi meluncurkan di pasar Indonesia. Nokia 5.3 hadir di segmen kelas smartphone menengah. Menurut informasi yang diberikan oleh HMD Global, ada 3 keunggulan yang ditawarkan oleh Nokia 5.3 yaitu chipset, kamera dan tentunya baterai. Desain Nokia 5.3 di bagian depan memiliki kaca 2.5D yang elegan dengan bagian belakang bodi dilindungi anti gores Gorilla Glass 3. Dengan 2 pilihan warna yaitu Charcoal, Cyan.  Dengan dimensi: Panjang : 164,3 mm Lebar : 76,6 mm Tinggi : 8,5 mm Menggunakan layar jenis IPS LCD, yang berukuran 6,55 inch dengan resolusi HD+. Jaringan dan konektivitas Dengan 2 slot Sim Card dual standby GSM : 850/900/1800/1900 WCDMA : 1/2/5/8 LTE : 1/3/5) 7/8/20/28/38/40/41 (120MHz)  LTE : Cat 4 Wifi : 802.11 b/g/n/ac NFC : Ya Camera Dengan desain yang kekinian sudah menjadi standar smartphone sekarang yang menggunakan 4 buah kamera. Namun yang unik Nokia 5.3 ini memiliki desain kamera yang

Cara Daftar Google Analytics - Kuinfokita

Sumber photo : Google Jika anda blogger pemula, memiliki blog dan ingin menampilkan laporan mengenai pengunjung blog kalian maka kalian harus ngerti dengan aplikasi yang bernama  Google Analytics. Google Analytics  merupakan alat untuk mengukur traffic pengunjung blog anda, dan kenapa kita harus menggunakan Google Analytics? Dan bagaimana kita membuat akun di Google Analytics?  Kenapa kita harus menggunakan Google Analytics, bagaimana cara daftar Google Analytics? Dan bagaimana cara kita memasang kode Google Analytics pada blog kita? Jika kita memiliki blog pribadi atau website, maka kita harus mengetahui traffic pengunjung di blog atau di website kita. Maka kita bisa menggunakan Google Analytics untuk memantau arus lalu intas di blog dan website kita.  Berikut kelebihan dari Google Analytics.  • Bisa mengetahui jumlah orang yang mengunjungi blog dan website kita.  • Bisa tahu dari tempat mana berasal pengunjung blog dan website kita. • Bisa mengetahui jumlah pengunjung dan halaman man

Redmi Note 9 Pro hape Gaming 3 jutaan

Xiaomi, The Legend Continues. Itulah jargon yang melekat pada Smartphone xiaomi dari keluarga redmi note ini. Ya Redmi Note 9 Pro, sebagai penerus dari versi redmi ini khusus nya keluaga Redmi Note. Apasih yang menjadi keunggulan dari versi ini? Pandemi Corona Virus yang terjadi tidak menghentikan vendor ponsel dari Xiaomi ini. Xiaomi resmi meluncurkan Redmi Note 9 Pro di Indonesia awal bulan lalu.  Menyasar sekmen kelas menengah ke atas, Redmi Note 9 Pro ini dibandrol dengan rentang harga mulai dari 3,4 juta dilansir dari situs resmi  mobile.mi.id Sumber photo: mobile.mi.id Dengan pangsa pasar kelas menengah khususnya untuk anak muda yang hobi main game mobile. Bagaimana performanya apakah layak untuk di jadikan pertimbangan di rentang harga 3 jutaan, berikut spesifikasi nya.  Sumber photo : mobile.mi.id Desain Cinta datang dari mata lalu turun ke hati, mungkin sebagian besar ungkapan tersebut benar. Redmi Note 9 Pro hadir dalam 3 variant warna, Green, Grey, da




About | Contact | Privacy Policy | Disclaimer